bunga telang

POLTEKKES PIM unjuk gigi saat event Edufair SMK Adi Husada

Politeknik Kesehatan Putra Indonesia Malang (POLTEKKES PIM) kembali unjuk gigi dalam event Jobfair dan Edufair yang diselenggarakan SMK Kesehatan Adi Husada Kota Malang. Event rutin yang diselenggarakan oleh SMK Kesehatan Adihusada merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi siswa karena mereka bisa memperoleh informasi lebih lengkap dari suatu perguruan tinggi tak terkecuali POLTEKKES PIM. “ Kegiatan …

POLTEKKES PIM unjuk gigi saat event Edufair SMK Adi Husada Read More »

Bagikan:

SENSASI BUNGA TELANG DI RW.06 KELURAHAN SUKUN MALANG

Rabu, 5 Oktober 2022 bertempat di Balai RW.06 Kelurahan Sukun, telah berkumpul 25 peserta ibu-ibu Kader Lingkungan  (Kader Link) , untuk mengikuti kegiatan Pengabdian Masyarakat (ABDIMAS) oleh Dosen dan Mahasiswa Akademi Analis Farmasi dan Makanan (AKAFARMA) dan Akademi Farmasi (AKFAR) Putra Indonesia Malang (PIM). Tema  ABDIMAS  yaitu ” Inovasi minuman dan makanan  Olahan Telang”. Kegiatan …

SENSASI BUNGA TELANG DI RW.06 KELURAHAN SUKUN MALANG Read More »

Bagikan: